Bagaimana Kesiapan Provinsi Sumatera Utara bila Pandemi terjadi ????
MENGAPA AVIAN INFLUENZA MENJADI PERHATIAN DUNIA ???
- Penyakit menular seperti Demam Berdarah, TBC, Malaria,Diare, dan HIV/AIDS à angka kesakitan dan angka kematiannya jauh lebih besar daripada Flu Burung (AI), namun tak mempunyai potensi menimbulkan pandemi.
- Flu Burung berpotensi menimbulkan pandemi Influenza.
AKIBAT YANG DITIMBULKAN PANDEMI INFLUENZA:
1.ANGKA KESAKITAN DAN KEMATIAN TINGGI
2. KELUMPUHAN PELAYANAN KESEHATAN
3. KEKACAUAN KEAMANAN DAN SOSIAL
4. KERUGIAN BESAR DALAM BIDANG EKONOMI ( PERDAGANGAN, PARIWISATA DLL) ==> Kerugian ekonomi akibat SARS $ 50 M ; Kerugian ekonomi akibat Flu Burung sekitar $ 800 M
FAKTOR PENENTU PANDEMI
- Timbulnya virus baru yang semua orang tidak kebal
- Virus tersebut mampu berkembang biak pada manusia dan menyebabkan penyakit
- Virus tersebut dapat ditularkan dari manusia ke manusia secara efisien
Provinsi Sumatera Utara bila Pandemi terjadi ????

Kabupaten / Kota yang telah tertular AI ada 10 yaitu : Binjai, Deli Serdang, Karo, Medan, Simalungun, Sedang Bedagai, Padangsidimpuan, Langkat, Asahan dan Tarutung
KASUS SUSPEK FLU BURUNG DI PROPINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2005-2007 adalah 44 Kasus hasil Laboratorium 36 Negatif (-) 8 Positif (+) meninggal 7 Kasus; Yaitu :
- Tahun 2005 Jumlah Kasus 9 dengan hasil Laboratorium Negatif (-);
- Tahun 2006 Jumlah Kasus 22 dengan hasil Laboratorium 15 Negatif (-) 7 Positif (+) meninggal 6 Kasus;
- Tahun 2007 Jumlah Kasus 13 dengan hasil Laboratorium 12 Negatif (-) 1 Positif (+) meninggal 1 Kasus;
Berap Ruang ICU tersedia ? berapa ventilator yang telah tersedia ? dsb..... dsb.......
Sebagai bahan Renungan bagi kita, silahkan Klik pada Gambar.